Mohon tunggu...
Erik sadewa
Erik sadewa Mohon Tunggu... Koki - Mahasiswa STP Trisakti program D4 perhotelan 2019

Penerima awardee beasiswa ungglan kemendikbud

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Apa Itu Restaurant Service?

16 Agustus 2022   09:51 Diperbarui: 16 Agustus 2022   09:53 2373
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam restaurant terdapat beberapa jenis pelayanan yang berbeda beda dalam jenis pelayanan, makanan, dan suasana pada saat makan tersebut. Dan yang pertama itu adalah jenis pelayanan,

- Table service

Suatu sistem pelayanan restoran di mana para tamu duduk di kursi menghadap meja makan, dan kemudian makanan maupun minuman diantarkan, disajikan kepada para tamu tadi. 

Dalam hal ini yang menyajikan makanan dan minuman bisa Waiter maupun Waitress. Sistem pelayanan restoran menggunakan table service yang terkenal diantaranya adalah: American Service, English Service, Service Ala Ritz, French Service, Russian Service. Biasanya pada pelayanan ini, makanan yang di berikan secara bertahap, mulai dari makanan pembuka sampai dengan makanan penutup. Biasanya pelayanan ini sering diadakan di restaurant yang formal.

- Ala carte

Jenis pelayanan ini adalah memberikan menu makanan dan menuman pada tamu dan mereka akan memesan salah satu dari menu itu, tidak ada pilihan menu paket atau semacamnya.

- Self service

Pelayanan ini termasuk juga kedalam pelayanan buffet service dimana para tamu yang datang ke restaurant akan memilih dan mengambil makanan yang telah di sediakan oleh para staf dan chef di hotel tersebut.

- Buffet service

Buffet ini sama dengan self yang membedakan buffet pelayanan dengan jumlah tamu yang lebih banyak seperti adanya acara pernikahan atau sejenisnya

- Counter service

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun