Mohon tunggu...
Erica AuliaWidiani
Erica AuliaWidiani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Writer - Content Creator - Businesswoman

Nama Lengkap : Erica Aulia Widiani | Seorang mahasiswa, menyukai tulis menulis dan diri sendiri.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Sleep Paralysis: Penyebab dan Cara Mengatasinya

27 Mei 2021   08:24 Diperbarui: 27 Mei 2021   08:34 231
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi mahkluk halus /Pixabay.com/nmagwood

Menata kamar senyaman mungkin

Terkadang kita menjadi sulit tidur karena kondisi kamar yang berantakan atau kurang nyaman. Maka dari itu, mulailah membuat tatanan kamar menjadi senyaman mungkin untuk memberikan kualitas tidur yang baik . Seperti mengangganti kasur dan bantal, mendekorasi kamar menjadi lebih minimalis, mengurangi menaruh barang-barang elektronik, dan tidak menggunakan lampu dengan cahaya yang berlebih. 

Itu tadi merupakan penjelasan mengenai sleep paralysis, penyebab, dan beberapa cara mengatasinya. Walaupun penyebab pasti terjadinya gangguan tidur ini belum diketahui, tapi ada baiknya kita tidak menyepelekannya dan mulai merubah pola hidup untuk mendapatkan waktu tidur yang berkualitas, yang mana hal itu juga akan berdampak besar pada kesehatan kita sendiri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun