Mohon tunggu...
Eppy Tetty Sitorus
Eppy Tetty Sitorus Mohon Tunggu... Guru - So boru batak jeges

Alumni SMAN3 MEDAN

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Aksi Nyata Modul 3.3 Pengelolaan yang Berdampak pada Siswa ADIKSIMBA

21 April 2022   10:45 Diperbarui: 22 April 2022   17:34 667
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

alhasil diakhir waktu pengumpulan tugas ada beberapa siswa yang terlambat mengumpulkan bahkan ada juga beberapa yang tidak mengumpulkan tugas produk.

Keberhasilan yang Diraih dari program ADIKSIMBA di SMAN1 Siak Hulu yaitu ada beberapa siswa yang sudah mulai muncul kreatifitasnya dengan disain gambar tulisan dan dalam bentuk canva. Ini dapat dilihat dari jenis produk yang dibuat yang sedikit berbeda dari yang dibuat secara umum oleh teman-temannya. 

Selain itu, melalui program ADIKSIMBA harapan dapat meningkatkan keterlibatan orangtua dalam mendampingi anaknya untuk dapat mengarahkan anak-anak mereka untuk membuat produk sesuai dengan minat, bakat, dan potensi yang dimiliki kedepannya, 

karena ketika siswa mampu mengerjakan literasi dan produk sesuai minat bakat dan potensinya maka siswa aka puas dan lebih berkreasi lagi dalam pembelajaran sehingga dapat memekarkan dirinya lebih produktif dan berhasil di masa depannya di zamannya.

Refleksi yang dapat CGP lakukan dari program ADIKSIMBA di SMAN1 Siak Hulu yaitu mempelajari hal-hal yang dapat menghambat keberhasilan program ini, yaitu siswa masih ada  kurang dapat membuat karya literasi dalam produk dan masih ada siswa belum sesuai dengan kesepakatannya dalam pengumpulan tugas literasinya, komunikasi wa belum semua siswa punya dan telah dilakukan sambungan berantai komunikasi dengan teman-temannya masih juga terkendala hal ini sudah di bimbing, sehingga ketika nanti program ini diterapkan secara berkelanjutan tidak ada lagi hambatan-hambatan yang ditemui jika komitmen dan berkolaborasi kontinu menuju Pendidikan maju kepada Profil Pelajar Pancasila.  Keatifitas guru dan pemangku jabatan yang dibutuhkan untuk membuat siswa sebagai konsumen  raja kedepannya atau pelayanan prima.

Penerapan Ke Depan (Future) dalam Rencana Perbaikan, untuk perbaikan program ADIKSIMBA ke depannya yaitu lebih meningkatkan lagi komunikasi antara guru, siswa, dan orangtua sehingga guru dapat mengontrol/memonitoring pekerjaan dan hasil siswa.  Selain itu, guru juga harus dapat melakukan pembimbingan yang lebih intensif lagi kepada para siswa ketika mereka membuat tugas produk agar produk yang dihasilkan bisa lebih maksimal bagus mengembangkan kompetensi siswa dalam karya literasi jelas berdampak dalam pembelajarannya lebih kritis tajam dan terpercaya dalam karya dan kompetensi siswa.

Saran-saran, bagi guru-guru lain yang ingin menerapkan literasi program ADIKSIMBA di sekolahnya  maka perlu dilakukan yaitu guru haruslah kreatif melakukan identifikasi/pemetaan terhadap minat, bakat, dan potensi yang dimiliki siswa sehingga dapat mengarahkan dan membimbing siswa di dalam membuat tugas produk literasi dan kesepakatan akhir penyerahan hasil karyanya sesuai merdeka belajar. 

Membuat kesepakatan dengan suara, pilihan dan hak siswa terkait dengan waktu pelaksanaan program ADIKSIMBA yang bertanggungjawab dalam pilihan siswa yang mana guru selalu mendorong memotivasi berlajut. 

Karena kita guru tidak bisa memaksa siswa menyelesaikan hasil karya literasi dalam waktu yang kita tetapkan, namun jika di komunikasikan dengan kontinu di sepakati siswa, maka siswa belajar bertanggungjawab, dengan suaranya, pilihannya, dan karya produk literasinya. Mari guru tergerak, bergerak dan terus bergerak secara apresiatif untuk program berdampak pada siswa sebagai  generasi bangsa yang tangguh dalam profil Pancasila.

Demikianlah karya aksi nyata di modul 3.3 pengelolaan program yang berdampak pada murid yang dapat CGP 502 bagikan menurut fakta, temuan, perasaan, bagaimana kedepannya, refleksinya, harapan kedepannya. Semoga bermanfaat. 

Saya CGP dalam PPGP di akhir tugas ini banyak  kendala dalam penyelesaian aksi nyata  di modul 3.3 yaitu dari keluarga 2 orang anak saya mengalami kecelakaan tabrakan motor di Seputaran UNRI pada sore hari  tanggal 10 April 2022 ketika ramai-ramainya orang mencari bukaan puasa  sehingga saya terkendala menyelesaikan tugas-tugas untuk itu saya  mohon dimaafkan. Semoga saya terus tergerak, bergerak kreatif dalam mencerdaskan anak bangsa di sisa pengabdianku ini terus mengupgrade diri ke wawasan lebih luas. Teriring doa dan salam BAGJA. Wassalam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun