Mohon tunggu...
Eva Widiyanti
Eva Widiyanti Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Memahami Asal-usul Aliran Mu'Tazilah

2 Oktober 2018   07:15 Diperbarui: 2 Oktober 2018   07:45 1150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Ibrahim ibn Sayyar ibn Hani al-Nazham. Tahun kelahirannya tidak diketahui, dan wafat pada tahun 231 H. Ia lebih populer dengan sebutan Nazhzham.

Abu Ali Muhammad Ali al-Jubba'i. Dilahirkan di Jubba sebuah kota kecil di propinsi Chuzestan Iran pada tahun 135 H dan wafat pada tahun 267 H. Panggilan populernya ialan al-Jubba'i dinisbahkan pada daerah kelahirannya di Jubba. Ia adalah ayah tiri dan juga guru dari pemuka Ahlusunnah Waljamaah Imam Abu Hasan al-Asy'ari.

Tokoh-Tokoh Mu'tazilah di Baghdad:

Bisyir ibn al-Mu'tamir  (wafat  226 H/840 M). Ia merupakan pendiri  Mu'tazilah di bagdad.

Abu al-Husein al-Khayyat  (wafat 300 H/912 M). Ia merupakan pemuka yang mengarang buku Al-Intshar yang berisi pembelaan terhadap serangan ibn Al-Rawandy.

Jarullah Abul Qasim Muhammad ibn Umar (467-538 H/1075-1144 M). Ia lebih dikenal dengan panggilan al-Zamakhyari. Ia lahir di Khawarazm 9sebelah selatan lautan Qazwen)., Iran. Ia tokoh yang telah mempopulerkan karya tulis yang monumental yaitu Tafsir Al-kasysyaf.

Abul Hasan Jabbar ibn Ahmad Abdullah al-Hamazani al-Asadi  (325-425 H). Ia lahir di hamazan Khurasan dan wafat di Ray Teheran. Ia lebih dikanal dengan sebutan Al-Qadi Abdul Jabbar. Ia hidup pada masa kemunduran Mu'tazilah. Meskipun demikian ia berusaha mengembangkan dan menghidupkan paham-paham Mu'tazilah melalui karya tulisnya yang sangat banyak. Diantaranya yang cukup populer dan berpengaruh adalah Syarah Ushul  al-Khamsah dan Al-Mughni fi Ahwali Wa al-Tauhid.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun