Sedangkan kerugian yang ditimbulkan dari metode ini, yaitu pemborosan yang terjadi dalam memproduksi suatu pesanan atau kelompok pesanan yang dibebankan pada biaya pesanan. Pemborosan ini tidak dipisahkan sehingga tidak memungkinkan untuk suatu perbandingan dengan biaya-biaya yang seharusnya terjadi.
***
Jadi, metode harga pokok pesanan merupakan metode yang digunakan perusahaan dalam menentukan harga pokok produksi atas suatu pesananan yang membebani biaya langsung dan biaya tidak langsung.Â
Â
Â
Â
Â
Sumber:
-Mulyadi. 1993. Akuntansi Biaya: Penentuan Harga Pokok dan Pengendalian Biaya Edisi Kelima. STIE YKPN: Yogyakarta.
-Anonim.2013. Harga Pokok Pesanan (Job Order Costing). Tersedia di http://lepi2.blogspot.com/2013/harga-pokok-pesanan-job-order-costing.html (diakses 7 November 2015)
Â