Selain lagu bubuy bulan dan cing cingeling, ada juga lagu es lilin semuanya adalah lagu daerah yang berasal dari Sunda ( Jawa Barat ). salah satu diantara lagu itu yang paling terkenal yaitu lagu " Es Lilin ". Â Nama " Es Lilin " ini digunakan sebagai judul dan merupakan makanan khas Bandung. Pencipta lagu Es Lilin ini adalah ibu Mursih.
Lagu ini menceritakan tentang kegelisahan seorang perempuan yang sedang disukai oleh seorang laki-laki. Dalam cerita ini, perempuan dalam lagu sebenarnya tidak menolak disukai oleh laki-laki namun ada ketakutan ketika ia sudah dekat tapi tidak berjodoh dengannya. Dan akhirnya perempuan itu tidak ingin mendekati, ia selalu menolak untul berduaan apalagi diajak pergi. Laki-laki ini adalah seorang gagah dan suka berpakaian rapi.
Jadi lagu Es Lilin ini menggambarkan tentang kehati-hatian seorang perempuan dalam memilih pasangan. Meski ia menyukai seorang laki-laki itu, tetapi perempuan ini tidak begitu menyerahkan cinta sepenuhnya.
Ini adalah lirik lagu Es Lilin, sebagai berikut :
" ES LILIN "
es lilin mah ceceu ( dunungan ) kalapa muda
dibantunmah ceceu ( dunungan ) ka sukajadi
abdi isin dunungan samar kaduga
Sok sieun mah aduh henteu ngajadi
Es lilin mah dunungan kalapa muda
dibantun mah dunungan di dorong-dorong
abdi isin dunungan samar kaduga
sok sieun mah aduh kantongna kosong
es lilin mah dunungan kalapa muda
diolah mah dunungan dicipatian
abdi isin dunungan ku sadayana
hoyong kabur dunungan seueur kagirang
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H