a. Niat:
Â
"Saya niat wudhu menghilangkan hadas kecil faru karena Allah ta'ala".
b. Disunahkan mencuci kedua telapak tangan, berkumur-kumur dan membersihkan lubang hidung.
c. Membasuh muka.
d. Membasuh kedua tangan sampai siku.
e. Mengusap kepala.
f. Disunahkan membasuh telinga.
g. Membasuh kaki sampai mata kaki.
h. Tertib (dilakukan secara berurutan).
i. Berdoa setelah wudhu.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!