Mohon tunggu...
Elysabeth Jane
Elysabeth Jane Mohon Tunggu... Konsultan - Full - heart Blogger

A Grateful Mom of Two | Economics and Finance Enthusiast | Project Management Specialist | Cost Control | Business and Risk Management Analyst | B.Eng. | Master of Management Soon To Be

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Agar Usaha Tahan Banting Menghadapi Krisis, Bagaimana Caranya?

16 Agustus 2020   18:04 Diperbarui: 16 Agustus 2020   18:11 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Adaptasi Bersifat Lokal dan Global Pada Saat Yang Sama

Strategi adaptasi harus bersifat local, dimana uji coba strategi dilakukan terlebih dahulu di tempat dan waktu tertentu untuk menguji efektifitasnya. Setelah uji coba lokal berhasil maka strategi tersebut akan dipilih, dikomunikasikan, dan disempurnakan untuk implementasi pada elemen bisnis yang lebih luas. 

Oleh karena itu, strategi juga dibutuhkan agar bersifat global. Sebuah organisasi sebaiknya mulai dibiasakan membentuk sebuah lingkungan mendukung proses optimasi penggalian pengetahuan, fleksibilitas pada keragaman, dan desentralisasi pengambilan keputusan, agar siap pada proses implementasi strategi lokal maupun global. 

Hal ini bisa diterapkan ketika perusahaan memiliki bagian pada strukturalnya yang bertugas mendeteksi perubahan di lingkungan kerja dan memiliki kapabilitas untuk merespons dengan cepat dan proaktif.

Inisiatif dan Alternatif pada Setiap Kemungkinan Resiko

Tinjau kembali portofolio inisiatif strategis pada perusahaan anda. Jika perusahaan merupakan organisasi yang adaptif, hal ini akan menjadi mesin pendorong pencapaian pada posisi tersebut. Namun, jika tidak, mulailah dari perbaikan sederhana secara bertahap.

Pertama, inisiatif harus diciptakan untuk meredam sumber ketidakpastian yang signifikan. Tujuan inisiatif bisa berupa analisa penyebab terjadinya hal tersebut, menemukan tahapan pada proses produksi yang terabaikan, atau menciptakan inisiatif untuk perbaikan dalam jangka pendek dan jangka panjang, 

Dalam mengelola inisiatif ini, perusahaan harus memiliki dasar disiplin pada kerangka waktu dan aktivitas serta secara masif bertanggung jawab untuk menghasilkan portofolio dan rencana produksi untuk menghasilkan produk yang lebih baik

Kedua, pelajari beberapa alternatif. Dalam lingkungan yang lebih stabil, perubahan dengan mencantumkan analisa yang disertai beberapa alternatif akan memunculkan serangkaian inovasi yang lebih variatif dan kuat serta mendorong keragaman kognitif dan fleksibilitas organisasi

Step #3 : STRATEGY IMPLEMENTATION

Big Business = Big Challenges

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun