Kelas : IV
Materi : Musyawarah di lingkungan sekitar
Bab/Materi : 2. Konstitusi dan Norma di Masyarakat /Musyawarah di Lingkungan Sekitar
Capaian Pembelajaran (CP)
Peserta didik dapat mengidentifikasi beberapa aturan yang ada di rumah, sekolah, dan lingkungan sekitar; serta melaksanakannya dengan pantauan orang tua dan guru, dan mengidentifikasi hak dan  kewajibannya sebagai anggota keluarga dirumah, sebagai peserta didik di sekolah, dan sebagai anggota masyarakat di lingkungan. Serta dapat mengimplementasikan dikehidupan sehari-hari.
Tujuan Pembelajaran :
Peserta didik dapat menganalisis pelaksanaan musyawarah di lingkungan sekitar dengan baik
Peserta didik dapat menelaah pelaksanaan musyawarah melalui contoh-contoh dilingkungan sekitar dengan tepat
Peserta didik dapat menggali contoh-contoh pelaksanaan musyawarah dilingkungan sekolah dan rumah dengan cermat
                                                                 Â
Penilaian sikap :