Mohon tunggu...
Elfish Angelic
Elfish Angelic Mohon Tunggu... Supir - Suka baca yang tidak terbaca

Mari berbagi...

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Hadirkan Dia Dalam Istikarohku

24 Maret 2014   21:18 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:32 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

“ma’af mbak” ku pandangi wajahnya.. oh ternyata mahasiswa baru

“iya, tidak apa-apa”  tapi anehnya anak itu mejulurkan tangannya kepadaku, sepertinya ia mau berkenalan denganku, ah anak kecil bisik ku dalam hati, tak ku hiraukan dia, ku rapikan buku yang berantakan dan ku tinggalkan dia, tampaknya ia mengejarku. Dan menarik tanganku, kurang ajar bisiskku dalam hati

“aku rio” sambil mejulurkan tangannya padaku

“kamu mahasiswa baru kan” kataku singkat

“iya, ko’ kamu tahu?”

Kamu???? Gila ini anak, sangat kurang ajar bisikku dalam hati

“iya, itu kartu namamu” sambil ku tunjukkan kartu nama peserta mahasiswa barunya itu, ia tersenyum

“kamu siapa?” tanyanya lagi padaku, ya ampun apa belum sadar juga ini anak,

“aku Zahra” kataku, sambil ku tinggalkan dia.

Dua bulan sudah berlalu, sudah ku lupakan semua kejadian-kejadian yang ku lewati bulan-bulan yang lalu, seperti tidak ada bulan yang baik bagiku, semua bulan selalu dan pasti diisi dengan pertanyaan yang membuatku bosan dan muak. “kapan nikah”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun