Mohon tunggu...
Elok Muna
Elok Muna Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Perkembangan Psikososial 3 tahun pertama

19 November 2016   22:32 Diperbarui: 19 November 2016   23:06 42
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Perbedaanaktifitas bayi :

Pertama,bayi yang bertempramen sedang (easy babies) menunjukkan suasana hati yang lebihpositif, keteraturan fungsi tubuh, dan mudah beradaptasi dengan situasi baru

Kedua,bayi yang bertempramen tinggi (difficult babies) memperlihatkan suasana hati yang negatif, fungsi – fungsi tubuh tidak teratur, dan stres dalam menghadapi situasi baru.

Ketiga,anak yang bertempramen rendah (slow to warm up babies) memiliki tingkat aktivitas yang rendah dan secara relatif tidak menyesuaikan diri dengan pengalaman baru

4.Perkembangan Rasa Percaya

 a. Bayi belajar percaya pada kesamaan dan kesinambungan dari pengasuh di luarnya
 b. Bayi belajar percaya diri dan dapat percaya pada kemampuan organ – organnya sendiri untuk menanggulangi dorongan – dorongan
 c. Bayi menganggap dirinya cukup dapat dipercaya sehingga pengasuh tak perlu waspada dirugikan

5.Perkembangan Otonomi

Menurut Chaplin (2002), otonomi adalah kebebasan individu manusia untuk memilih, untuk menjadi kesatuan yang bisa memerintah, menguasai, dan menentukan dirinya sendiri.

Setelahmemperoleh kepercayaan dari pengasuh si bayi, bayi mulai menemukan bahwa perilaku mereka adalah milik mereka sendiri.
Merekamulai menyatakan rasa mandiri atau otonomi mereka, dan mereka menyadari kemauan mereka.
Pada tahap ini, jika orang tua selalu memberikan dorongan kepada anak agar dapat berdiri di atas kedua kaki mereka sendiri, sambil melatih kemampuan – kemampuan mereka, maka anak akan mampu mengembangkan pengendalian atas otot, dorongan,lingkungan, dan diri sendiri (otonom).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun