Mohon tunggu...
elmiya sari
elmiya sari Mohon Tunggu... Guru - Guru/ penulis/

Hobi membaca, menulis, olahraga.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Trik and Tips Mengelola 7 Aset Sekolah dengan Pendekatan Assed Based Thinking

19 Mei 2022   22:30 Diperbarui: 19 Mei 2022   22:35 4299
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

TRIK AND TIPS MENGELOLA 7 ASET  SEKOLAH DENGAN PENDEKATAN ASSET BASED THINGKING

ARTIKEL 13

Oleh: Elmiya Sari, S.Pd.

Tantangan Menulis 70 Hari PMA

Assalamualaikum wr.wb.

Apa kabar sahabat literat, semoga dalam keadaan sehat dan bahagia. Sebelum saya menulis pemaparan sesuai judul yang saya tulis, apa yang anda pikirkan tentang sebuah lembaga sekolah?

Ya, tepat sekali sekolah dapat dikatakanjuga sebagai  suatu ekosistem karena di lingkungan sekolah terjadi interaksi antar makhluk hidup  (unsur biotik) dan makhluk tak hidup ( unsur abiotik). Kedua unsur ini saling berinteraksi satu sama lainnya sehingga mampu menciptakan hubungan yang selaras dan harmonis.

Faktor-faktor yang ada di lingkungan sekolah saling mempengaruhi satu sama lainnya dan saling terlibat aktif dalam suatu tindakan/kegiatan. Siapa saja faktor biotik yang ada di lingkungan sekolah? Iya....murid, guru, kepala sekolah, staf/tenaga kependidikan, pengawas sekolah, orang tua murid dankomite/masyarakat di lingkungan sekolah.

Sedangkan factor-faktor abiotic yang ada di lingkungan sekolah yaitu keuangan, sarana dan prasarana sekolah, lingkungan sekolah.

Ketahuilah kedua unsur biotik dan abiotik tersebut merupakan sumber daya besar yang dapat digunakan sebagai penunjang kemajuan pendidikan jika dikelola secara benar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun