Kurang menghargai diri sendiri, kurang motivasi, kurang kepercayaan, kasih sayang, dan pemenuhan hak hidup. Biasanya orang yang memiliki pengalaman buruk dan tidak percaya pada dirinya akan selalu merasa bersalah karena semua akan merasa kurang.
3. Penghinaan
Penghinaan selalu dianggap sepele orang-orang yang memiliki kewenangan tertentu, dihina, yang berujung pada kata-kata yang bersifat diskriminasi, intoleransi dan perundungan.Â
4. Pengkhianatan
Pengkhianatan adalah hal yang paling menyakitkan, karena pengkhianatan seringkali terjadi dalam keluarga, lingkungan kerja, bahkan hubungan asmara hingga berakhir dengan putus asa dan perundungan.
5. Ketidakadilan
Ketidak adilan selalu dimulai dari dalam diri, bahkan keluarga dan orang-orang tercinta disekitar. Ketidak adilan adalah hal yang paling dibenci semua orang karena dinilai tidak ada ketidakwajaran dalam melakukan aktivitas lihat https://www.bible.com/bible/306/MAT.10.22.TB dan merendahkan martabat keluarga, harga diri dan rasa tidak memberikan penghargaan.
Memelukmu dengan sejuta rindu dari jauh
Lalu bagaimana jika kita yang membawa beban luka batin dari masa lalu?
Menurutnya, langkah pertama yang harus dilakukan adalah berdamai dengan diri sendiri, dan menerima luka batin di masa lalu sebagai bagian dari hidup yang tidak bisa di hapus dengan apapun. Sebagian orang mengalami luka batin yang berujung pada kematian dan lain, atau menjadi penyakit kanker.Â
Mari ambil sisi positif sebagai alat untuk terus berjuang atas luka batin yang di alaminya. Bagaimana pun juga, luka-luka batin itulah yang membentuk karakter dan pola pikir untuk menjadi pribadi saat ini.Â