Prediksi kenaikan harga BBM muncul sebagai kenyataan dan mimpi buruk bagi pemerintah Indonesia. Hal ini menyebabkan berbagai dampak negatif, terutama pada sektor perekonomian dan tranportasi negara. Selain itu, masyarakat Indonesia juga merasakan dampak dari krisis ini dengan kenaikan harga bahan-bahan pokok dan kebutuhan masyarakat yang secara tidak langsung muncul dari kenaikan harga BBM. Oleh karena itu, masalah ini perlu perhatian dan kesadaran dari masyarakat serta kerjasama untuk menangani krisis ini agar sistem perekonomian Indonesia dapat mengalami kestabilitasan dan pertumbuhan ekonomi yang lebih baik lagi untuk kedepannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H