Sejatinya dalam konsep ini adalah melihat bagaimana peluang jurusan yang diminati memiliki suplly and demand yang seimbang. Jika berat supply dan demand nya rendah. Maka sejatinya untuk memilih jurusan tersebut perlu dipikir kembali. Supaya setelah lulus tentunya tidak terlalu sulit untuk mendapatkan pekerjaan yang relevan. Tetapi pada akhirnya nanti, dalam dunia kerja sejatinya akan banyak lowongan pekerjaan yang diambil dari semua jurusan.
Terlepas dari manapun, tulisan ini mengajak untuk berefleksi sebelum menentukan pilihan. Pun, semoga jurusan yang diminati sesuai dengan diri anda dan memiliki prospek yang baik kedepannya.. Kuncinya adalah niat usaha dan doa ya!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H