Mohon tunggu...
Eka Zasqiah Aprianti
Eka Zasqiah Aprianti Mohon Tunggu... Mahasiswa - masih pelajar

memiliki hobi membaca buku harian atau cerita

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Upaya Penghasilan Lidah Buaya. Potensi, Metode, dan Tantangan

1 Oktober 2024   15:33 Diperbarui: 1 Oktober 2024   16:09 53
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lidah buaya (aloe vera) telah lama dikenal sebagai tanaman yang memiliki banyak manfaat, baik dalam dunia kecantikan, kesehatan, hingga industri pangan. Popularitas tanaman ini terus meningkat seiring dengan berkembangnya tren produk alami dan organik di pasar global.

Oleh karena itu, upaya penghasilan lidah buaya secara komersial menjadi salah satu usaha yang menjanjikan di berbagai wilayah, terutama di Indonesia. Pembahasan ini akan membahas beberapa upaya penghasilan lidah buaya.

Potensi Pasar Lidah Buaya

Lidah buaya memiliki berbagai kandungan yang bermanfaat, seperti vitamin, mineral, enzim, dan asam amino, yang menjadikannya bahan baku yang dicari untuk produk kecantikan, ekstrak lidah buaya dijadikan suplemen herbal.

Yang dipercaya dapat membantu pencernaan, meningkatkan daya tahan tubuh, hingga penyembuhan luka. Permintaan produk berbahan dasar lidah buaya meningkat secara global, terutama di pasar Asia, Eropa, dan Amerika Utara.

Hal ini menciptakan peluang besar bagi para petani dan produsen di Indonesia untuk memperluas penghasilan dari tanaman ini. Indonesia dengan iklim tropis yang mendukung pertumbuhan lidah buaya, memiliki potensi besar untuk menjadi salah satu produsen utama lidah buaya di dunia.

Metode Budidaya Lidah Buaya

budidaya lidah buaya
budidaya lidah buaya

Budidaya lidah buaya dapat dilakukan dengan cukup mudah karena tanaman ini dapat tumbuh dengan baik di berbagai jenis tanah, selama tanah tersebut memiliki saluran air yang baik. Tanaman ini juga membutuhkan paparan sinar matahari yang cukup. Sehingga cocok ditanam di daerah tropis.

1. Pemilihan bibit

Pemilihan bibi yang berkualitas menjadi kunci dalam keberhasilan budidaya. Bibit lidah buaya sebaiknya berasal dari tanaman induk yang sehat dan sudah berumur. Proses perbanyakan bisa dilakukan melalui anakan yang tumbuh di sekitar induk tanaman.

2. Persiapan lahan

Lahan yang dipersiapkan untuk penanaman lidah buaya harus dikeringkan dengan baik untuk menghindari genangan air yang dapat menyebabkan akar tanaman busuk. Selain itu, pemberian pupuk organik akan membantu pertumbuhan lidah buaya lebih optimal.

3. Perawatan tanaman

Lidah buaya dikenal sebagai tanaman yang tahan kekeringan, penyiraman tetap perlu dilakukan secara berkala. Namun, penyiraman tidak boleh berlebihan agar tanaman tidak terendam air. Selain itu juga, pemangkasan daun tua dan pengendalian hama juga di perlukan untuk menjaga kualitas tanaman.

4. Pemanenan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun