2. Obyek materiil : yaitu semua aspek kehidupan sosial, di dalamnya terdapat hubungan timbal balik antar manusia dan termasuk persoalan-persoalan yang dapat mempengaruhi kehidupan sosial.
Karateristik Sosiologi Hukum
1. deskripsi
2. penjelasan
3. pengungkapan
4. prediksi
Teori-Teori Sosiologi Hukum
1. Teori Sociologil Jurisprudence
Teori Sosiological Jurisprudence lahir dari hasil penelitian dan kajian dari salah satu aliran filsafat hukum, yang mempelajari dan menganalisa prinsip dasar dari hukum
2. Teori Living Law
hukumyanghidup dan berkembang dalam kehidupan masyarakat, sehingga tidak memerlukan cara untuk menghidupkan kembali karena sudah ada dan mengakar di dalam masyarakat.