b) Pembentukan relawan dan juga pelatihan kebencanaan.
2) Layanan mobil umat Program penyediaan mobil secara geratis bagi masyarakat yang membutuhkan bantuan.
3) Layanan ambulance gratisProgram penyediaan mobil ambulance gratis bagi masyarakat yang membutuhkan bantuan untuk rujukan berobat maupun membawa jenazah.
4) Layanan cepat masyarakat dhuafaProgram layanan sosial kepada masyarakat dhuafa secara cepat dan tepat.
5) Pemberdayaan masyarakat difabelProgram bantuan kepada masyarakat yang menyandang difabel.
b. EkonomiÂ
1) program pemberdayaan fakir miskin program bantuan yang bersifat produktif yaitu bantuan modal usaha dengan sistem pinjaman tanpa ada bunga. Yang bertujuan mempercepat keberhasilan pengembangan dari usaha mikro milik dhuafa melalui rangkaian pembinaan pada usaha tersebut agar menjadi profitable.
2) program pemberdayaan masyarakat dhuafa sejahtera program bantuan paket sembako dan uang tunai untuk membantu kebutuhan dhuafa sehari-hari.
3) Semangat berdayaProgram bantuan modal yang diberikan kepada calon wirausaha dari kalangan masyarakat
c. Pendidikan
1) Beasiswa pendidikan anak yatim