Sebagai pemilik kebun, Sri adalah satu-satunya orang yang paling mengerti dan mengetahui seluk beluk ladangnya. Itu berarti, Sri adalah satu satunya orang yang bisa diandalkan untuk misi kotor mereka kali ini.
Scene 26. Ext Kebun Sri -- Siang HariÂ
Talent: Sri
"Apa? Aku?
Jahat kali kalian. Terus tadi suit ngapain kalau aku juganya yang maju? Ngga mau aku, ngga mau aku. Pokoknya ngga mau."
Scene 27. Ext Kebun Sri -- Siang HariÂ
Talent: Ari
"Ayolah Sri. Sekali ini ajapun.
Gampangnya, ambil, balik lagi kau ke sini. Selesai. Makan durian kita. Habis itu pulang langsung ke rumah.
Aku maunya, tapikan aku ngga tau jalannya. Daripada ketauan kita semua, mending orang yang tau jalannya aja yang ke sana ngambil."
Scene 28. Ext Kebun Sri -- Siang HariÂ