Mohon tunggu...
Edwin Gusani
Edwin Gusani Mohon Tunggu... Freelancer - Hamba, Pengelana, Football Enthusiast

"Iman tanpa ilmu bagaikan lentera di tangan bayi. Namun ilmu tanpa iman, bagaikan lentera di tangan pencuri," - Buya Hamka

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Persib Bandung dan Tinta Manis Grand Final Kompetisi Sepakbola Tertinggi Indonesia

29 Mei 2024   23:41 Diperbarui: 31 Mei 2024   14:40 314
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Momen Persib Bandung mengangkat gelar Juara Liga Indonesia 2014 dengan format grand final. /persib.co.id

Laga yang dihelat di Stadion Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta ini berakhir 0-2 untuk kemenangan PSMS Medan.

Seperti sudah berjodoh, Persib kembali mencapai final kompetisi sepakbola tertinggi Indonesia dan bertemu dengan PSMS Medan.

Kali ini pada gelaran perserikatan tahun 1983. Laga yang digelar di Stadion Gelora Bung Karno kembali dimenangkan PSMS Medan.

Laskar Ayam Kinantan menang adu penalti 2-3 atas Maung Bandung dan mengunci gelar juara mereka.

Dejavu itu nyata adanya, ketika Persib kembali melaju ke grand final Perserikatan 1985 dan bertemu PSMS Medan.

Laga yang harus melewati adu penalti ini dimenangkan oleh PSMS Medan dengan skor 2-1.

Persib pun harus kembali tertunduk lesu di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.

Setahun berselang, barulah Persib bisa meraih gelar juara pada Perserikatan tahun 1986.

Persib menang 1-0 atas Perseman di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.

Persib dan final liga Indonesia seperti sudah berjodoh, perserikatan 1990, membawa Persib kembali ke final.

Menghadapi Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Maung Bandung berhasil menjadi juara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun