Mohon tunggu...
Edwin Gusani
Edwin Gusani Mohon Tunggu... Freelancer - Hamba, Pengelana

"Iman tanpa ilmu bagaikan lentera di tangan bayi. Namun ilmu tanpa iman, bagaikan lentera di tangan pencuri," - Buya Hamka

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Puasa Sehat Bugar, Perhatikan Menu Sahur Tinggi Serat Berikut!

17 Maret 2024   01:30 Diperbarui: 17 Maret 2024   02:04 480
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Turun Gunung Prau via Dieng (Dokumentasi Pribadi)

Sup sayur ini bisa berisi berbagai macam sayuran, sebut saja seperti wortel, kembang kol, kentang, dan brokoli serta sayuran lainnya yang memiliki kandungan serat tinggi.

Keempat, ada makanan yang memiliki protein tinggi. Seperti halnya susu, telur, daging ikan, daging ayam, hingga daging sapi.

Selanjutnya ada Karbohidrat Kompleks yang dapat dicerna secara perlahan oleh tubuh sehingga membuat tubuh merasa kenyang lebih lama.

Misalnya saja ada oatmeal, gandum utuh, nasi merah, dan ubi jalar. Agar lebih variatif dan menarik, makanan tersebut bisa diolah dengan cara direbus maupun dikukus.

Dianjurkan juga untuk kita mengkonsumsi lemak sehat seperti buah alpukat, ikan, yogurt, dan beragam kacang-kacangan.

Selain menjaga asupan nutrisi dengan beragam macam menu sahur tinggi serat tersebut, kita pun dianjurkan untuk menghindari makanan maupun minuman yang memicu rasa lapar selama berpuasa.

Seperti makanan yang mengandung karbohidrat rafinasi; roti, pasta dan kue, kopi dan teh karena didalamnya mengandung kafein yang dapat memicu dehidrasi.

Dianjurkan juga untuk menghindari makanan atau minuman yang mengandung gula tinggi dan makanan yang diolah dengan cara digoreng.

Penting bagi setiap insan beriman untuk bisa bijak dalam menyediakan menu sahur sehat dan bergizi agar tubuh tetap ternutrisi di bulan ramadhan ini.

Sehingga, segala ibadah-ibadah kita baik yang wajib maupun sunnah akan maksimal kita jalankan sepenuh hati, jiwa, dan raga.

Semoga kita semua diberikan kelapangan rezeki dan waktu untuk bisa selalu menerapkan gaya hidup sehat salah satunya dengan menu sahur tinggi serat tersebut. Aamiin, Wallahu A'lam

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun