Mohon tunggu...
Hadi
Hadi Mohon Tunggu... Penulis - Tukang Buku

membaca, menulis, membaca, menulis

Selanjutnya

Tutup

Nature

Kultivar Melon (5): Persia, Canary, dan Charentais

17 November 2023   08:33 Diperbarui: 17 November 2023   08:35 35
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Warna daging buahnya putih atau krem.

Charentais

Kultivar melon berukuran kecil ini berasal dari Prancis. 

Melon jenis ini termasuk melon yang cepat masak dan dipanen. Tanamannya tahan kekeringan dan cuaca panas. 

Buahnya tidak terlepas sendiri saat siap panen. Meskipun demikian, tanamannya menunjukkan tanda-tanda siap panen, yaitu daun dan rantingnya mengering.

Warna kulit buahnya abu-abu kehijauan. Sebagian kulit buahnya berjaring, sebagian lagi tidak. 

Daging buahnya berwarna oranye dan berbau harum saat masak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun