Tantangan :
Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai  tujuan tersebut?
Siapa saja yang terlibat?
Berdasarkan hasil pengamatan, kajian literatur dan  wawancara dengan guru sejawat, pelaksanaan pembelajaran menggunakan model Project Based Learning ini memiliki beberapa tantangan. Adapun tantangan dalam aksi ini adalah sebagai berikut:
Media pembelajaran inovatif belum digunakan secara maksimal
Membutuhkan persiapan lebih untuk menyiapkan alat, konsep, media dan persiapan lainnya.
Memerlukan   waktu   yang cukup        panjang dalam  pelaksanaannya.
Banyak peralatan yang harus disediakan
Untuk mengatasi tantangan tersebut, guru melakukan  tindakan sebagai berikut :
Guru harus meningkatkan kompetensi mengajarnya, dalam hal ini penggunaan model pembelajaran yang inovatif, mengkolaborasikan media pembelajaran berbasis TPACK. Guru melakukan persiapan diantaranya  membuat media PPT, memasang projector, dan memberi arahan kepada peserta didik untuk mempersiapkan diri sebelum pelaksanaan aksi.
Yang terlibat adalah :Â