Data dijital dalam jumlah banyak meninggalkan tentang apa yang mahasiswa dan akademisi lihat, apa yang mereka baca, keterlibatan dan perilaku mereka, penilaian, maupun tentang kepentingan dan prefensi mereka sehingga menyediakan sejumlah besar data yang dapat ditambang untuk pengalaman pembelajaran. Hal ini menunjukkan perlunya langkah bijak dalam memanfaatkan data yang ada.Â
Tak sekadar memberikan manfaat pagi user (pengguna), namun juga kepada masyarakat luas terutama lingkup pendidikan tinggi. Melalui langkah tersebut, Big Data pasti mampu mentransformasikan pendidikan tinggi di Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H