Biasanya, penjual chai kue akan diselingkan dengan menjual ko kue goreng. Rasa dari masakan yang satu ini manis dan asin dengan lauk tepung beras yang sudah diolah dan ada yang dicampurkan dengan daun kucai. Selain itu, terdapat juga talas yang sudah ditumbuk dan direbus dan juga telur ayam yang langsung dicampurkan (opsional). Pada bagian atasnya, akan ditabur dengan ebi goreng yang gurih (udang kecil yang dikeringkan).
Jika anda berkunjung ke Kota Pontianak, jangan lupa untuk mencicipi masakan yang ada diatas karena memiliki cita rasa yang unik dan tentunya enak serta harganya pun cukup terjangkau.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H