Dia sengaja menjual produk kopi nusantaranya dengan harga yang lebih murah guna menarik minay peserta rapat untuk lebih mencintai kopi nusantara. Sedangkan pada kesempatan lain, rekan kerja penulis, Besnik Hajdari, salah satu pengawal Sekjen PBB yang bertugas mengawal kunjungan boss-nya ke arena rapat tahunan ini juga menyatakan kecintaannya terhadap kopi nusantara.Â
Secara khusus ia memesan kopi Bali dan Kopi Jawa yang menurutnya cukup populer di New York, tempatnya bekerja sehari hari. Kepada Besnik, penulis memberikan oleh oleh kopi bean Kintamani, Bali dan kopi Jawa Ijen produksi Fifteen n Eight coffee dan ia berulang kali menyampaikan terimakasihnya. Semoga kopi nusantara semakin jaya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H