Mohon tunggu...
Gobin Dd
Gobin Dd Mohon Tunggu... Buruh - Orang Biasa

Menulis adalah kesempatan untuk membagi pengalaman agar pengalaman itu tetap hidup.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Peluang Final Ulangan dan Mencari Juara Baru

11 Desember 2022   19:05 Diperbarui: 11 Desember 2022   19:12 313
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Argentina menjadi kontestan di semifinal piala dunia 2022. Foto:AFP/Alberto Pizzoli

Ya, final ulangan piala dunia 2018 antara Kroasi kontra Perancis bisa saja terjadi apabila kedua tim mengalahkan lawan mereka di semifinal.

Peluang Juara Baru

Dari empat kontestan yang terlibat di semifinal piala dunia 2018, Kroasia dan Maroko belum sekali pun merasakan sebagai juara piala dunia. 

Baik Argentina maupun Perancis sudah sama-sama mengoleksi dua gelar juara piala dunia. 

Kroasia dan Maroko mempunyai tantangan yang begitu besar untuk bisa menjadi juara baru di pentas piala dunia. 

Berada di semifinal sebenarnya tak ada lagi status favorit. Yang sangat menentukan adalah faktor mentalitas setiap tim, termasuk taktik dalam menghadapi lawan.

Laga-laga sebelumnya menjadi pelajaran yang sangat berharga. Bahkan itu bisa menjadi pelajaran untuk menemukan formula yang tepat.

Kroasia dan Maroko memang mempunyai tugas yang berat di semifinal. Misi menjadi juara baru bukanlah hal yang mustahil. Toh, baik Kroasia dan Maroko sudah pernah mengalahkan tim-tim favorit yang pantas dipandang sebagai juara.

Di balik dua peluang ini, peluang lainnya adalah baik Argentina maupun Perancis mencari peluang untuk mengoleksi tiga trofi piala dunia. 

Di kubu Perancis, menjadi juara bisa menjadi catatan manis, dalam mana menjadi tim kedua yang berhasil mempertahankan trofi piala dunia secara berturut-turut.

Sebaliknya, Argentina bisa menjadikan piala dunia 2022 sebagai momem persembahan terakhir untuk Lionel Messi. Messi mendapat suport penuh dari tim dan hal itu bisa terlihat bagaimana para pemain memberikan segalanya untuk keberhasilan tim.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun