Mohon tunggu...
Gobin Dd
Gobin Dd Mohon Tunggu... Buruh - Orang Biasa

Menulis adalah kesempatan untuk membagi pengalaman agar pengalaman itu tetap hidup.

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Hukuman Erik Ten Hag dan Emosi Konyol Darwin Nunez

16 Agustus 2022   06:31 Diperbarui: 16 Agustus 2022   15:45 1311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Erik Ten Hag, pelatih Manchester United. Foto: AFP/Ian Kington via Kompas.com

Ketika MU sementara terombang-ambing, Liverpool juga belum berada pada jalur yang tepat. Hasil seri di dua laga perdana bisa membahasakan secara umum tentang performa Liverpool.

Dalam laga kontra Crystal Palace dini hari tadi, Liverpool harus berterima kasih pada gol Luis Diaz. 

Kendati sudah kekuarnagan 1 orang pemain karena Darwin Nunez yang diganjar kartu merah, Liverpoool tak kendor untuk melakukan serangan dan menyamai kedudukan. 

Darwin Nunez berjalan meninggalkan lapangan setelah menerima hukuman kartu merah pada laga Liverpool vs Crystal Palace adalah imbang 1-1. (Foto: AFP/ PAUL ELLIS via kompas.com) 
Darwin Nunez berjalan meninggalkan lapangan setelah menerima hukuman kartu merah pada laga Liverpool vs Crystal Palace adalah imbang 1-1. (Foto: AFP/ PAUL ELLIS via kompas.com) 

Kartu merah yang menimpa Diaz tentu menjadi pukulan untuk Liverpool. Pemain yang dipandang untuk menggantikan posisi Sadio Mane itu tak bisa mengontrol emosinya saat dia bersitegang dengan bek tengah Palace, Joachim Andersen. 

Nunez langsung mendapat kartu meraih dari wasit Paul Tierney karena Nunez menanduk Andersen. Akibatnya, Liverpool harus bermain dengan 10 orang pemain ketika masih teringgal 0-1. 

Aksi Nunez hampir saja merugikan Liverpool yang sementara tertinggal dan kesulitan untuk membongkar pertahanan Palace yang solid dan ketat. 

Beruntung L. Diaz mampu mengubah  keadaan dan menjauhkan Liverpool dari kekalahan.

Sikap emosional Nunez  tampak konyol. Memang, Nunez pantas frustrasi karena permainan Palace yang lebih banyak bertahan daripada menyerang.

Akan tetapi, Nunez juga perlu mengontrol emosi karena bukan tak mungkin  strategi tim lawan juga ikut menguji mentalitas pemain Liverpool.

Kartu merah untuk Nunez jelas membahasakan keberhasilan Crystal palace yang sudah mampu memicu sikap frustrasi dan berujung sikap emosianal yang tak perlu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun