Pada kegiatan penyuluhan ecobrick ini, mahasiswa PS. Kimia FMIPA UNPAK yang juga ikut terjun ke lapangan menyampaikan pengalamannya dalam membuat ecobrick menjadi sebuah tulisan. Gambar 8 menunjukkan potret mahasiswa PS. Kimia FMIPA UNPAK yang menceritakan pengalamannya saat melakukan abdimas di Desa Puraseda Kecamatan Leuwiliang.
Demikian kegiatan abdimas tentang penyuluhan pengelolaan sampah menjadi ecobrick di SMP Bina Dakwah IT Leuwiliang Bogor. Semoga dapat menjadi inspirasi bagi pembaca.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H