Mohon tunggu...
M Romadoni
M Romadoni Mohon Tunggu... Freelancer - saya Mahasiswa di Universitas Sriwijaya

To infinity and Beyond

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Analisis Kegagalan Strategi Amerika Serikat dalam Menghadapi Vietnam Melalui Pemikiran Sun Tzu

2 Desember 2021   21:14 Diperbarui: 2 Desember 2021   21:31 415
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Keamanan. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Pixelcreatures

Pada tahun 1975, Vietnam Utara melancarkan serangan besar dan menguasai serangkaian benteng Vietnam Selatan. Pada Mei 1975 pasukan komunis merebut Saigon. Pada tahun 1976 dua bagian Vietnam disatukan dalam satu Republik Sosialis.

Perang berakhir pada tahun 1975 dan Amerika Serikat memiliki banyak pelajaran untuk dipelajari dalam hal perang, strategi militer, dan kebijakan luar negeri. Banyak politisi Amerika mengacu pada The Art of War karya Sun Tzu, tetapi tidak pasti bahwa pelajaran ini benar-benar telah dilaksanakan dengan benar atau akan digunakan untuk operasi militer di masa depan.

Kesimpulan

Perang Vietnam adalah perjuangan terbesar era Perang Dingin dan satu-satunya kekalahan militer besar dalam sejarah Amerika Serikat. Keberhasilan Vietnam Utara dalam menghadapi perang saudara melawan Vietnam Selatan beserta sekutu utamanya Amerika Serikat tidak lepas dari kepiawaian jenderal Vo Nguyen Giap dalam memimpin pasukannya dengan menerapkan strategi Sun Tzu sehingga pasukannya dalam mengatur alur perang seperti yang mereka inginkan. Pemimpin yang baik mengenal diri mereka sendiri dengan sangat baik; mereka memahami kekuatan dan kelemahan mereka sendiri dan mereka membangun tim di sekitar pemahaman itu. Sehingga dengan memahami setiap faktor-faktor perang dan mensiasati musuh seperti apa yang diajarkan oleh Sun Tzu, Vietnam dapat mendapatkan kemenangan perang melalui taktik gerilya dan kebijaksanaan dalam berperang.

Referensi :

Gawthorpe, A. (2017). the Vietnam War, and the purpose of history. Journal of Strategic Studies, 154-169.

GILES, L. (1994). SUN TZU ON THE ART OF WAR. Britain: The Project Gutenberg.

Spector, R. H. (2021, Juli 06). Vietnam War. Retrieved from Britannica: https://www.britannica.com/event/Vietnam-War

Summers, H. G. (1981). On Strategy: The Vietnam War in Context. Pennsylvania: Strategic Studies Institute.

Yuen, D. M. (2014). Deciphering Sun Tzu: How to Read The Art of War. United Kingdom: Oxford University Press.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun