-Mengatur turgiditas sel (tekanan osmotik sel); dan
-Tempat penimbunan sisa metabolisme dan metabolik sekunder seperti getah karet, alkaloid, tanin, dan kalsium oksabit.
    Â
Itu adalah beberapa dari organel-organel sel berserta fungsinya.Selain organel-organel sel ada bagian sel yang berfungsi melindungi sel yaitu dinding sel dan membran plasma.
1.membran plasma
-Mengatur lalu lintas senyawa-senyawa atau ion-ion yang masuk dan keluar sel atau organel
-Sebagai reseptor (pengenal) molekul-molekul khusus (hormon) metabolit dan lain lain dan agensia khas seperti bakteri dan virus
-Tempat berlangsunya berbgai reaksi kimia seperti pada membran motokondria, kloroplas, retikulum endoplasma dan lain-lain,
-Membran plasma juga berfungsi sebagai reseptor perubahan lingkungan sel, seperti perubahan suhu, intensitas cahaya dan lain-lain.
2.dinding sel
-untuk memperkokoh sel sebagaimana sel tulang pada hewan.