Mohon tunggu...
Dini Eka Novianti
Dini Eka Novianti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Art connoisseur

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembelajaran di Sekolah

9 Desember 2022   23:01 Diperbarui: 9 Desember 2022   23:44 225
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

d. Memperkuat Pancasila sebagai dasar falsafah negara dan ideologi bangsa.

e. Membangun kesadaran pentingnya semangat kesatuan persatuan nasional.

f. Menanamkan pentingnya norma-norma dalam bermasyarakat. 

 

III. KESIMPULAN

Menurunnya moral yang terus menyiksa bangsa Indonesia yang ditandai dengan mengendurnya kepatuhan terhadap norma-norma sosial masyarakat yang hidup dalam masyarakat, menunjukkan pentingnya penanaman nilai-nilai ideologis melalui pendidikan kewarganegaraan.

Pendidikan kewarganegaraan dapat membentuk peserta didik yang paham akan hak dan kewajibannya, memiliki rasa cinta tanah air, membentuk karakter yang sesuai dengan Pancasila, serta mencerdaskan kehidupan berbangsa. Penerapan pendidikan kewarganegaaran di lingkungan sekolah yaitu menghormati bapak dan ibu guru, tidak membeda-bedakan teman yang berbeda agama, suku, dan ras dengan kita, mematuhi peraturan yang ada.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun