Mohon tunggu...
Dinda Chrstie Ratnasari
Dinda Chrstie Ratnasari Mohon Tunggu... -

Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa | Akuntansi '14 | 2014 017 042

Selanjutnya

Tutup

Money

Audit terhadap Siklus Produksi: Pengujian Substantif terhadap Saldo Sediaan

8 April 2016   16:30 Diperbarui: 8 April 2016   16:34 1348
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Memproses pesanan pembelian.
Permintaan  pembelian  digunakan  untuk  meminta  departemen  pembelian  untuk  memesan  barang persediaan.  Pengendalian atas  permintaan  pembelian dan pesanan  pembelian  yang  terkait  harus dievaluasi dan diuji sebagai bagian dari siklus penjualan dan pembelian.

Memproses barang.
Jumlah barang yang diproduksi tergantung pesanan customer, prediksi penjualan, tingkat persediaan barang jadi,  keekonomisan dari proses produksi. departemen produksi  membuat  laporan produksi  dan barang  rusak  sehingga  catatan  akuntansi  dapat  mencerminkan  pergerakan  barang  dan  biaya produksi yang tepat.

Mengirim barang atau produk jadi.
Pengiriman barang harus didukung dengan dokumen pengiriman yang telah diberi wewenang.

Menerima BB (bahan baku) baru.
Barang  yang  diterima  diperiksa  kuantitas  dan  kualitasnya,  dibuat  laporan  penerimaan barang. Barang dikirim ke gudang, dokumen dikirim ke bagian pembelian, guang, dan hutang usaha.

Menyimpan produk yang terselesaikan (barang jadi).
Setelah barang selesai  diproses di departemen produksi, penyimpanan dilakukan di  gudang menunggu pengiriman. Penyimpanan dipindahkan ke berbagai tempat dengan izin yang terbatas.

 

 

Tujuan Pengujian Substantif terhadap Sediaan

1.     Catatan akuntansi yang bersangkutan dengan sediaan telah mendapatkan keyakinan terhadap keakuratannya.

2.     Keterjadian transaksi yang berkaitan dengan sediaan dapat dibuktikan dengan asersi keberadaan sediaan yang tercantum di neraca.

3.     Kelengkapan saldo sediaan ynag disajikan di neraca dapat dibuktikan dengan asersi kelengkapan transaksi ynag berkaitan dengan sediaan yang dicatat dalam catatan akuntansi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun