Dengan begitu kita dapat mengurangi atau pun bahkan memberantas tindak kejahatan korupsi atau segala macam tindak maupun  kecurangan yang bersifat dapat diarahkan ke jalur hukum, maka negara pun tidak akan mendapatkan kerugian dari segi ekonomi, sumber daya alam dan lain - lain. Pemerintah dan juga lembaga penegak hukum pun akan kembali mendapat kepercayaan oleh masyarakat atau rakyat disaat dapat menjalankan tugas sesuai dengan ketentuan yang ada, sehingga masyarakat pun akan merasa aman, percaya dan yakin karena merasa dilindungi dengan hukum yang adil yang diman hukum tersebut tidak membedakan mau dari kalangan mana masyarakat tersebut.
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H