Mohon tunggu...
Dimas Jayadinekat
Dimas Jayadinekat Mohon Tunggu... Freelancer - Author, Freelance Script Writer, Public Speaker, Enterpreneur Coach

Penulis buku Motivasi Rahasia NEKAT (2012), Penulis Skenario lepas di TVRI dan beberapa rumah produksi (2013-kini), Penulis Rubrik Ketoprak Politik di Tabloid OPOSISI dan Harian TERBIT (2011-2013), Content Creator di Bondowoso Network, Pembicara publik untuk kajian materi Film, Skenario, Motivasi, Kewirausahaan, founder Newbie Film Centre

Selanjutnya

Tutup

Healthy Artikel Utama

Overthinking, antara Dampak Buruk dan Hal Baiknya

2 September 2024   19:53 Diperbarui: 4 September 2024   14:21 110
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi: Overthinking. (Sumber: Thinkstockphotos via kompas.com)

Menurut sebuah catatan penelitian di Journal of Cognitive Enhancement, seseorang yang cenderung overthinking memiliki kemampuan analisa yang lebih baik. 

Mereka berkemampuan memecahkan masalah lebih teliti serta memahami situasi lebih mendalam dibandingkan kebanyakan orang yang cenderung kurang mampu menganalisa.  

Photo by Marcelo Chagas, pexels.com 
Photo by Marcelo Chagas, pexels.com 

Albert Einstein menggambarkan kelebihan ini sebagai "sudut pandang analitis." 

Overthinker memiliki kemampuan menyelami hal-hal detail dan memahami implikasi mendalam dari  permasalahan, sehingga dapat menjadi keunggulan besar terutama dalam konteks penelitian dan pemecahan masalah kompleks.

2. Memiliki Kreativitas lebih baik

Dalam Psychological Science, Dr. R. Keith Sawyer menyoroti hubungan antara pemikiran mendalam dan kreativitas. menurutnya, Overthinker cenderung lebih terbuka terhadap pemikiran divergen dan eksplorasi ide-ide baru. 

Mereka tidak hanya melihat permukaan masalah, tetapi juga menjelajahi kemungkinan-kemungkinan tak terduga. 

Kreativitas yang tinggi dapat menjadi aset luar biasa yang dibutuhkan di berbagai bidang, termasuk seni, penulisan, dan inovasi bisnis. 

Overthinker mampu menghadirkan ide-ide segar dan solutif karena kecenderungan mereka untuk menyelidiki sudut pandang berbeda, yang bahkan bisa jadi belum terpikirkan.

3. Pengambil Keputusan yang Lebih Matang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun