setelah melakukan riset diatas maka tentukanlah channel digital marketing yang PERTAMA dan UTAMA perlu diingat bahwa bisnis yang baru mau menggunakan digital marketing harus memiliki fokus utama dahulu agar Sumber daya manusia yang ada dapat dimanfaatkan dengan baik untuk membangun fondasi awal.
 Dengan memilih satu Channel Utama ada beberapa kelebihan:
  -> Tim Anda dapat belajar digital marketing dengan fokus
  -> Menguatkan satu Channel Digital Marketing akan mempermudah dalam proses pembuatan channel digital lainnya
  -> Content Marketing yang sudah menjadi Pakem dapat di Copy Paste atau miroring ke Channel lain
  -> Strategi yang sudah terbentuk juga memberi fondasi awal untuk memikirkan strategi channel lainnya karena channel 1 dan lain memiliki persamaan yang fundamental terkait "harus Konten apa" dan "Harus Promosi apa"=
Maka dari itu Fokuslah pada satu channel Digital terlebih dahulu.Â
3. Cukup Ambil 1-3 sumber dahulu sebagai acuan Belajar Digital Marketing
Terkadang kita susah mempelajari suatu hal karena terlalu banyak referensi dan kurang fokus, lalu karena banyan perbedaan pendapat akhirnya kita overload informasi dan ragu untuk memulai.Â
INGAT "Kita Tidak Akan pernah Belajar sebelum Kita Membuat Kesalahan" maka hal yang paling cepat untuk belajar digital marketing adalah Ambil 1-3 sumber yang cukup kredibel lalu praktekan 1-3 bulan agar terlihat mana yang harus diperbaiki dan apakah butuh tambahan materi digital marketing lainya.
Dengan begini anda dan tim dapat lebih mudah mengevaluasi strategi yang digunakan dan memilah mana yang Sukses dan Mana yang tidak. lalu jika diperlukan baru tambahkan lagi 1 sumber dan dipraktekan kembali. jangan terlalu terburu buru ingin belajar banyak hal tapi tidak praktek.