Mengajarkan masyarakat cara menghilangkan tempat-tempat yang menjadi sarang nyamuk, seperti genangan air di wadah atau pot. Â
2. Mengenali Ciri Nyamuk Aedes aegypti         Membantu masyarakat mengenali tanda-tanda keberadaan nyamuk ini agar dapat lebih waspada. Â
3. Kolaborasi Masyarakat untuk Kebersihan      Lingkungan
   Mengajak warga untuk aktif menjaga kebersihan lingkungan agar nyamuk tidak berkembang biak.Â
    Observasi ini menunjukkan bahwa meskipun Desa Sidaurip memiliki akses pelayanan kesehatan yang cukup baik, masyarakat masih memerlukan edukasi dan pendampingan dalam mencegah masalah kesehatan seperti stunting dan DBD. Divisi Kesehatan KKN Kelompok 15 berkomitmen untuk berkolaborasi dengan tenaga kesehatan setempat dalam meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya gizi seimbang dan lingkungan bersih. Â
   Melalui program edukasi ini, diharapkan masyarakat Desa Sidaurip menjadi lebih tanggap dalam mencegah stunting dan DBD, sehingga kualitas hidup dan kesehatan mereka semakin meningkat. Langkah kecil ini menjadi bukti nyata bahwa kolaborasi antara mahasiswa, tenaga kesehatan, dan masyarakat dapat menciptakan perubahan positif yang berkelanjutan.
Penulis: Putri Aulia Zahra
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI