Mohon tunggu...
Dila AyuArioksa
Dila AyuArioksa Mohon Tunggu... Seniman - Motto Lucidity and Courage

Seni dalam mengetahui, adalah tahu apa yang diabaikan -Rumi

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Resep Sajian Sehat Anti Ribet saat Sahur

13 Mei 2019   23:09 Diperbarui: 13 Mei 2019   23:18 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jika anda dalam menjalani pola diet ketat. Jangan sampai anda tidak sahur, demi mendapatkan tubuh yang ideal. Dianjurkan tetap sahur dengan beberapa makanan atau buah-buahan, seperti kurma yang sangat dianjurkan Rasullulah ketika buka dan sahur. kandungan pada buah kurma membuat anda merasakan kenyang tanpa harus makan nasi. Kemudian buah-buahan yang tingi kandungan serat, seperti pisang, avocado, dll. Bisa juga minum susu yang disarankan dokter.

6. Air Mineral

Tetap konsumsi air mineral sebanyak 8 liter supaya anda tidak dehidrasi selama bulan puasa. Minumnya 4 liter saat buka dan 4 liter lagi saat sahur.  

Sebenarnya berbuka atau sahur dengan apapun cukup kunci utamanya sehat dan halal . Banyak sekali yang bisa kita petik di bulan Suci Ramadhan ini. Puasa mengajarkan kita hidup sederhana dan tawakal.

Kemudian mengingatkan kita kepada nasib korban yang berjuang di negara konflik seperti Palestina, Syiriah, dll, semua korban hidup bergantung kepada bantuan orang lain. Tidak peduli makan atau belum, ketika napas dipertaruhkan untuk hidup esoknya. Setidaknya titipkan do'a untuk mereka saudara muslimin di Negara manapun.

Semoga saudara kita kaum muslimin mendapatkan rezeki yang melimpah di bulan Ramadhan, supaya bisa makan dengan cukup dan mengenyangkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun