Mohon tunggu...
Diana Nabilah
Diana Nabilah Mohon Tunggu... Lainnya - Pembelajar

Belajar menulis dengan menghimpun ekspresi melalui tulisan.

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

Ragam Bahasa Jawa

4 Februari 2024   08:33 Diperbarui: 4 Februari 2024   09:48 173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

'Mbak, nanti bajunya berikan ke Rani.

terdapat kata kerja yang menggunakan karma inggil yaitu paring 'memberi'.

c. Krama Lugu, yaitu ragam karma yang tingkat kehalusannya di bawah karma inggil. Dalam praktiknya digunakan untuk teman sebaya yang baru bertemu atau belum akrab, orang yang lebih tua kepada orang yang lebih muda tetapi belum akrab, dan digunakan kepada orang yang baru kenal.

Contoh:

Mas, reginipun buku punika pinten?

'Mas, harga buku ini berapa?'

d. Krama Alus, yaitu ragam karma yang semua kata dalam kalimatnya menggunakan krama inggil dan tingkat kehalusannya tinggi. Krama alus digunakan ketika orang yang lebih muda berbicara dengan orang yang lebih tua dan orang yang jabatan atau statusnya lebih rendah kepada orang diatasnya.

Contoh:

Simbah tindak pasar nitih becak.

'Simbah pergi ke pasar naik becak.'

2. Bahasa Kawi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun