Mohon tunggu...
Diana Lieur
Diana Lieur Mohon Tunggu... Administrasi - Cuma orang biasa

No matter what we breed; "We still are made of greed"

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Belajar dari Karakter Helga Pataki dalam Film Kartun "Hey Arnold"

8 Februari 2018   06:02 Diperbarui: 8 Februari 2018   17:36 2840
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Siapa sangka di balik sifat Helga yang terlihat menyebalkan dan masa bodo terdapat rasa empati yang sangat tinggi di dalam hatinya. Dan di kehidupan nyata, siapa sangka di balik orang yang berapi-api menunjukan rasa kepeduliannya ternyata tersembunyi sesuatu yang berlawanan di dalam hatinya. Siapa yang tahu bagaimana keadaan hati seseorang? Hanya orang tersebut dan Tuhan lah yang tahu.

Saya tidak mengharapkan kebohongan dari sosok Helga untuk dikagumi, melainkan rasa dan aksi kepeduliannya yang tidak terlihat lah yang luar biasa untuk dijadikan pelajaran dalam hidup ini. 

Salam.

Tangerang, 8 Februari 2018
Diana

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun