Mohon tunggu...
Diana Pujiatie
Diana Pujiatie Mohon Tunggu... Guru - Guru Biologi di SMAN 1 Pulaupanggung Tanggamus Lampung

Menulis adalah cara terbaik mengeja bilangan tahun.Menulis adalah jalan setapak menorehkan kenangan.Menulis adalah jalan panjang menciptakan sejarah diri sendiri.Menulis adalah cara papipurna untuk mencipta keabadiaan.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Catatan Lokakarya 1 Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 7 Kabupaten Tanggamus

4 Desember 2022   23:39 Diperbarui: 5 Desember 2022   19:30 3459
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pengajar Praktik dan CGP Angkatan 7 Kabupaten Tanggamus. dokpri

5. Menggerakkan komunitas praktisi

Pengajar Praktik Angkatan 7 Tanggamus
Pengajar Praktik Angkatan 7 Tanggamus

Kelas A7.06.B2
Kelas A7.06.B2

dokpri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie

dokpri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie
dok.pri dianapujiatie
dok.pri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie
dokpri dianapujiatie
Permainan yang dipandu oleh pengajar praktik sangat menghibur dan sarat nilai kepemimpinan pembelajaran,Permainan kereta-keretaan dengan calon guru penggerak pada posisi depan ditutup matanya sementara yang lain berbaris di belakangnya memegang pundak. Orang yang berada paling depan bertugas mengumpulkan bola sesuai warna yang sudah ditentukan sementara yang dibelakang tidak boleh bersuara. Jika ada barisan yang terputus maka bola yang sudah terambil akan diambil oleh pengajar praktik.

Aktivitas pembelajaran  pada lokakarya 1 sangat menarik , terlihat ketika calon guru penggerak berkelompok menerapkan nilai-nilai dan peran guru penggerak serta kompetensi apa yang harus dimiliki oleh guru penggerak. Masing-masing kelompok berlomba menghias kertas lembar kerja sebagus mungkin dan bisa menyampaikan hasil diskusi kelompoknya dengan baik.

Semua aktivitas yang dilakukan calon guru penggerak merupakan aplikasi komunitas praktisi.Namun calon guru penggerak tidak menyadari hal itu, sehingga saat pengajar praktik menanyakan kegiatan apa yang sudah dilakukan bersama-sama tadi, semua menjawab tidak tahu.Caon guru penggerak tidak menyadari bahwa aktivitas yang dilakukan merupakan aplikasi komunitas praktisi.

Wenger menyebut bahwa komunitas praktisi "Sekelompok individu yang memiliki semangat dan kegelisahan yang sama tentang praktik yang mereka lakukan dan ingin melakukannya dengan lebih baik dengan berinteraksi secara rutin" (Wenger, 2012).

 Tidak semua komunitas dapat dikategorikan sebagai komunitas praktisi. Ada tiga karakteristik yang membedakan komunitas praktisi dengan komunitas lain:

Domain: Adanya kesamaan atas hal yang dianggap penting oleh anggota komunitas. Contohnya: Tujuan, Identitas, minat, latar belakang, nilai yang dipercaya, keresahan tentang sesuatu

Komunitas: Adanya tatanan sosial yang disepakati oleh anggota. Contohnya: Saling menghormati antar anggota, keinginan untuk berbagi, niat baik saling mendukung, interaksi yang rutin/reguler, terbuka untuk saling bertanya dan niat baik untuk saling mendukung dan berkontribusi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun