Mohon tunggu...
Ayu Diahastuti
Ayu Diahastuti Mohon Tunggu... Lainnya - an ordinary people

ordinary people

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

Belajar dari Britney Spears: Ayah, Jangan Beri Aku Luka

28 Juni 2021   19:19 Diperbarui: 29 Juni 2021   04:08 953
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Relasi Ayah-Anak | Sumbe: pixabay.com

Berbagai berita mengenai pembunuhan orang tua terhadap anak maupun anak terhadap orang tua semakin marak seiring meningginya tingkat stresor masyarakat selama masa pandemi. 

Geliat Kiat Ayah-Anak Lebih Dekat

Bagaimana dengan kita? Sudahkah hari ini kita menyapa anak-anak kita dengan pembicaraan yang lebih dalam? 

Memang tidak mudah bagi seorang laki-laki dengan keterbatasan berbicara -menurut para ahli- dalam sehari hanya mampu mengucapkan rata-rata 7000 kata. Sungguh berbeda dengan kaum hawa yang mempunyai kemampuan untuk menumpahkan 20.000 kata dalam sehari.

Seiring berjalannya waktu, kehadiran sosok ayah secara fisik dalam keluarga pun menjadi samar. 

Adanya rentang jarak yang disebabkan karena perceraian orangtua, atau pekerjaan yang mengaruskan seorang ayah tinggal jauh dari anak, atau suatu kondisi yang tidak memungkinkan sosok ayah senantiasa ada di sisi anak menambah ruang gap antara ayah-anak.

Afirmasi seorang ayah seringkali hanyalah sebentuk komunikasi yang singkat, padat, dan terbatas. Seperti: 

"Sudah makan pa belum?"

"Ayo belajar, kerjakan PR-mu" 

"Tidurlah sudah malam"

"Tadi masuk les ga?"

"Selamat, kau hebat"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun