Mohon tunggu...
Ayu Diahastuti
Ayu Diahastuti Mohon Tunggu... Lainnya - an ordinary people

ordinary people

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Andai Saja Overthinking Dapat Ku-ghosting

24 Maret 2021   17:51 Diperbarui: 25 Maret 2021   09:41 584
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

What a day, Khey....

Hari yang berat, bukan? Oh, sebentar...ambil minummu, lalu duduklah bersamaku. It's been a long time, udah lama kita berdua tidak tenggelam dalam lubang kata-kata. 

So...here we go..... Cerita dikit yha.

Dulu, sebelum terdiagnosa sebagai penderita gangguan tiroid, ada saja perilaku yang membuatku dan orang-orang di sekitarku, merasa betul-betul tidak nyaman. Itu karena seringkali timbul mood swing. Mood atau suasana hati yang berubah. 

Suatu kali senang, namun dalam sekejap bisa saja berubah menjadi marah yang tak terhingga, atau terkadang takut, kemudian dengan satu jentikan jari berubah menjadi sedih yang tak kunjung usai.

Nah, pada saat moody, tidak ada hal lain dalam pikiranku selain berjuta pertanyaan yang seringkali membuatku lelah, menangis tanpa sebab, namun tak satu pun pertanyaan tersebut kujawab dengan baik.

Jadi, selain rutin memeriksakan diri ke dokter yang bersangkutan, aku pun berupaya, bagaimana bisa mengatasi masalah menekan emosi. 

Tunggu sebentar! Ya, menekan emosi. Itu caraku dulu coping masalah. Ditekan, ditekan, terus... akhirnya dhuaar!! Ambyar...hehehe. 

Seringkali aku merasa payah. Kerjaan kantor ga ada yang beres, hubungan dengan teman-teman jadi ga jelas, bahkan setiap malam selalu dihantui overthinking. Ugh!! 

'dead line bentar lagi nih'

'duh si A tadi pasti kesel habis aku marah-marahin, sekarang aku butuh data ma dia,'

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun