Mohon tunggu...
dhea cahyani
dhea cahyani Mohon Tunggu... Tutor - Mahasiswa Pendidikan Sosiologi FIS UNJ

Manusia yang sedang belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Dilema Sektor Ekonomi Swasta di Kala Pandemi

1 Juli 2021   22:25 Diperbarui: 1 Juli 2021   22:49 83
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

8. Sektor Jasa-jasa

Sektor ini dalam data yang ada mengalami sebuah perlambatan pada  triwulan pertama tahun 2020 SBT kegiatan usaha sebesar 0,59 persen dibandingkan triwulan sebelumnya sebesar 2,51 persen.

9. Sektor Pertanian, Perkebunan, Peternakan, Kehutanan dan Perikanan

Dalam data yang ada mengalami sebuah peningkatan pada  triwulan pertama tahun 2020 Saldo Bersih Tertimbang (SBT) sebesar 0,40 persen, lebih besar dibandingkan -2,03 persen pada triwulan empat tahun 2019 peningkatan ini dikarenakan musim panen.

Dalam data yang telah diambil berdasarkan fakta yang ada nyatanya perekonomian Indonesia sangat kacau dalam grafiknya akibat pandemi Covid-19. 

Dalam keadaan ini perusahaan atau lembaga usaha mengalami sebuah dilema dimana jika tetap melanjutkan kegiatan usaha maka nantinya akan mengalami kerugian dalam sisi pegawai dikarenakan harus mempertaruhkan kesehatan pegawai untuk kedepannya namun, jika tetap lanjut seperti keadaan ini dengan cara work from home maka omset atau usaha yang dijalankan terbilang akan mengalami kerugian yang besar dan bisa berakibat perusahaan atau lembaga usaha yang gulung tikar atau pun akan mengadakan sebuah phk besar besaran untuk menekan pengeluaran perusahaan guna menstabilkan perekonomian.

Solusi dalam permasalahan jika dilihat dalam sisi buruk dan positifnya maka pelaku usaha sebaiknya bisa tetap mengikuti himbauan pemerintah nyatanya jika kita mengikuti aturan yang ada  akan bisa menekan penyebaran virus serta bisa berhasilnya kembali dalam keadaan normal namun, jika solusi yang bisa diambil untuk saat ini memang membatasi interaksi yang ada walaupun ingin tetap menjalankan usaha hal nomor satu yang di haruskan di laksanakan ialah protocol kesehatan yang dijalankan sehingga tetap bisa membantu penekanan penyebaran virus Covid-19. Maka,nantinya jika semua usaha telah dilakukan dengan maksimal akan terlihat hasilnya membaik yang seperti kita harapkan.

Daftar Pustaka

Hanoatubun, S. (2020). Dampak Covid -- 19 terhadap Prekonomian Indonesia. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1), 146-153. Retrieved from Jurnal

Bank Indonesia. 2020. Survei Kegiatan Dunia Usaha (Bank Indonesia  diakses 29 Juni 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun