Dalam sektor ini Saldo Bersih Tertimbang (SBT) senilai  -3,60 persen  mengalami penuruan dari 0,76 persen pada triwulan keempat di tahun 2019.
3. Sektor Listrik, Gas dan Air Bersih
Berdasarkan  triwulan pertama tahun 2020 dengan SBT sebesar 0,21 persen angka ini terbilang lebih kecil  jika kita bandingkan  dengan besaran sebelumnya SBT 0,31 persen.
4. Sektor Konstruksi
Berdasarkan data yang ada sektor ini pada triwulan pertama tahun 2020 memiliki SBT sebesar -0,08 persen lebih kecil dari 0,66 persen pada periode sebelumnya.
5. Sektor Perdagangan, Hotel dan Restoran
Berdasarkan data yang ada sektor ini mengalami penurunan  pada  triwulan pertama tahun 2020 jika dibandingkan  dengan periode sebelumnya  SBT sebesar -3,04 persen lebih kecil dibandingkan 2,76 persen pada triwulan empat tahun 2019.
6. Sektor Pengangkutan dan Komunikasi
Mengalami penurunan pada triwulan pertama tahun 2020 sebesar -0,53 persen dibandingkan 1,06 persen pada triwulan empat tahun 2019.
7. Sektor Keuangan, Real Estate dan Jasa Perusahaan
Pada triwulan pertama sektor ini di tahun 2020 SBT memiliki  1,13 persen, dibandingkan triwulan sebelumnya 3,01 persen pada triwulan empat tahun 2019.