Mohon tunggu...
Nahariyha Dewiwiddie
Nahariyha Dewiwiddie Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Penulis dan Pembelajar

🌺 See also: https://medium.com/@dewiwiddie. ✉ ➡ dewinaharia22@gmail.com 🌺

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Lewat Covid-19, Indonesia Harus Bangkit, dong!

20 Mei 2020   02:53 Diperbarui: 20 Mei 2020   07:09 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Jakarta Globe

 "...Tantangan yang kita hadapi untuk menjadi negara maju dan sejahtera, akan makin berat dan kompleks, tetapi, kita percaya, dengan ridha Allah subhanahu wa ta'ala, dan dengan persatuan, kebersamaan, dan kerja keras kita semua, cita-cita ini bisa kita wujudkan....

...Oleh karena itu, saudara-saudara, pada hari yang bersejarah ini, mari bersama-sama kita gelorakan INDONESIA BISA.

Indonesia.... BISA! Indonesia... BISA! Indonesia... BISA!

Terima kasih!"

- Presiden SBY, pada peringatan 100 Tahun Kebangkitan Nasional, 2008.

Hmmm, benar juga yang dikatakan beliau. Memang tantangan buat menuju ke sana semakin berat dan kompleks. Belum selesai dengan persaingan dengan negara lain, muncul tantangan baru yang tak kalah hebatnya, pandemi COVID-19.

Ya lah, siapa juga yang ngarep penyakit ini mampir ke negaranya? GAK ADA! Bagi dunia, ini adalah musuh bersama. Atau, hantu yang menakutkan seluruh penduduk bumi, iya kan?

Tapi... tunggu dulu! Apa lebih baik kita ingat-ingat kembali kenangan masa lalu?

Tepatnya, 112 tahun yang lalu di mana Boedi Oetomo berdiri. Cikal-bakal dari pergerakan nasional yang semakin hari semakin meluas ke seluruh penjuru Hindia Belanda. Membangkitkan persatuan dan kesatuan, menuju tujuan puncaknya; INDONESIA MERDEKA!

Nah, dari situlah Hari Kebangkitan Nasional diperingati setiap tahunnya. Harapannya, anak-anak negeri selalu ingat buat bangkit, bangkit lagi menuju Indonesia yang lebih baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun