Mohon tunggu...
Dewi SitiFatimah
Dewi SitiFatimah Mohon Tunggu... Guru - GURU BAHASA JAWA SMK NEGERI 1 GOMBONG

Suka Belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Penggunaan Mentimeter sebagai Media Refleksi Pembelajaran yang Menyenangkan

20 November 2023   13:30 Diperbarui: 20 November 2023   13:33 855
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hai, Sobat Guru!

Mari Kita belajar tentang Refleksi pembelajaran menggunakan mentimeter.

Pembelajaran yang menyenangkan tentunya menjadi harapan bagi guru dan peserta didik. Dimana seorang guru mampu menghadirkan media-media yang tentunya menarik peserta didik untuk melaksanakan proses pembelajaran dengan baik asik dan menyenangkan. Media-media pembelajaran yang menarik tentunya banyak jenisnya. Terutama media digital yang sangat merebak di kalangan mudha-mudhi sekarang ini. Peserta didik lebih mahir di dunia digital yaitu smartphone. Pembelajaran yang disajikan dengan smartphone memiliki daya tarik tersendiri bagi peserta didik. Karena mereka dapat dengan mudah mengakses media pembelajaran dengan smartphone mereka sendiri. 

Setelah melaksanakan proses pembelajaran. Guru sebaiknya melaksanakan tahap refleksi di akhir pembelajaran. 

Refleksi merupakan kata yang kerap didengar saat proses pembelajaran. Refleksi adalah istilah yang dikenal juga sebagai cerminan atau gambaran.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), refleksi adalah gerakan, pantulan di luar kemauan (kesadaran) sebagai jawaban atas suatu hal atau kegiatan yang datang dari luar. 

Dalam pembelajaran, refleksi merupakan suatu hal yang sangat penting dilakukan, tetapi sering kali dilupakan. Refleksi berkaitan dengan penilaian ataupun umpan balik setelah melakukan atau mengikuti proses belajar mengajar dalam waktu tertentu.

Kegiatan refleksi  berguna untuk menyalurkan ungkapan dari proses pembelajaran yang telah berlangsung. Apakah proses pembelajaran tersebut berlangsung baik atau tidak. 

Refleksi dalam pembelajaran tentunya mempunyai tujuan yang esensial, yaitu: 

1. Memahami respons peserta didik dalam pembelajaran atau penyampaian materi. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun