Mohon tunggu...
Dewi Puspasari
Dewi Puspasari Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis dan Konsultan TI

Suka baca, dengar musik rock/klasik, dan nonton film unik. Juga nulis di blog: https://dewipuspasari.net; www.keblingerbuku.com; dan www.pustakakulinerku.com

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Sudah Bekerja Tapi Buku Masih Terasa Mahal

1 Februari 2020   23:58 Diperbarui: 2 Februari 2020   00:23 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Akhirnya cuma beli komik yang habis dalam 30 menitan (dokpri)

Dulu waktu masih anak sekolahan aku juga suka membeli buku di toko buku dengan mengumpulkan uang sakuku. Memang untuk membelinya aku harus menghemat uang jajan atau malah tidak jajan sama sekali. Tapi aku merasa harganya tidak begitu mahal. Masih terjangkau untuk anak sekolah, hanya perlu berhemat.

Demikian juga ketika aku berkuliah. Aku masih bisa membeli buku baru dengan menyisihkan kiriman ibu dan honor yang kudapat jika ikut kegiatan di kampus. Harga buku tentunya naik tapi aku juga masih bisa membelinya dan masih menganggap harga bukunya mahal.

Tapi sekarang harga buku bagiku terasa mahal. Ya akhirnya seringkali harus puas di bagian obralan atau cuma membeli karya penulis favorit. Atau jika sedang ingin membaca aku bisa pinjam buku di perpustakaan daring. Minusnya, untuk membacanya harus tidak lama-lama karena mudah bikin mata letih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun