Film anak ini juga berpotensi menjadi pundi-pundi uang. Apalagi jumlah anak di Indonesia sangat besar. Tapi tentunya filmnya juga harus berkualitas bukan asal untuk menjadi tambang uang.
![Koki - koki Cilik juga mendulang apresiasi positif (dok. Tribunnews)](https://assets.kompasiana.com/items/album/2019/07/23/images-jpeg-50-5d366d63097f36100d2191e2.jpg?t=o&v=555)
Koki - koki Cilik juga mendulang apresiasi positif (dok. Tribunnews)
Untuk membuat film anak maka selain tentunya dana juga perlu jalinan cerita yang apik dan imajinasi. Sehingga sisipan moral bisa tersampaikan tanpa menggurui, ada unsur hiburannya dan juga mengasah sisi imajinatifnya.
Nah siapa tahu Kompasianer punya gagasan cerita anak yang bisa dijual ke rumah produksi perfilman.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!