Mohon tunggu...
Devi Safitri
Devi Safitri Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis

Menulis untuk memberi informasi dan menghibur orang lain

Selanjutnya

Tutup

Cerbung Pilihan

My Dream My Love Bagian 14

27 Juli 2024   01:49 Diperbarui: 27 Juli 2024   01:53 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerbung. Sumber ilustrasi: pixabay.com/Yuri B

"Lagi-lagi ngusir. Ya udah deh," Mita menaruh piringnya di mejam Setelah itu Mita bersiap untuk pulang. "Silakan dimakan. Aku mau pulang,"

  Mita mau pulang, tapi tiba-tiba dia berpapasan dengan Bunga, pacar Yudha. Dia lewat pintu belakang, sama seperti Mita. "Eh, kak Mita ada di sini?"

"Cuma main sebentar doang,"

"Oh, gitu.." kata Bunga sambil tersenyum.

"Ya udah ya, Bunga, Yudha aku pamit," Mita langsung pergi.

"Iya. Hati-hati, kak Mita.."

  Bunga curiga. Dia tiba-tiba punya firasat kalau Mita suka sama Yudha. "Mas Yudha, kak Mita ngapain di sini?"

"Dia minta maaf sama aku. Dia bikin kesalahan di sekolah trus bikinin aku masakan,"

"Segitunya? Rumah dia deket, kah dari sini?"

"Enggak, jauh.." jawab Yudha.

"Mas, aku curiga kak Mita suka sama kamu. Jauh-jauh lho dia  ke sini cuma demi minta maaf sama kamu,"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerbung Selengkapnya
Lihat Cerbung Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun